Jelang Pemilu, Bhabinkamtibmas Polsek Alas Barat Himbau Warga Waspada Berita Hoax

    Jelang Pemilu, Bhabinkamtibmas Polsek Alas Barat Himbau Warga Waspada Berita Hoax

    Sumbawa NTB - Bhabinkamtibmas Polsek Alas Barat yakni Bripka Suwadi lakukan sambang sekaligus bincang-bincang bersama warga binaanya, Senin (15/05/23) pagi.

    Dalam kunjungannya itu, Bhabinkamtibmas menghimbau dan meminta kepada warganya agar lebih selektif dalam menerima informasi, hak tersebut disampaikannya mengingat saat ini tengah memasuki masa menjelang pemilu tahun 2024 dimana rentan terjadi penyimpangan informasi atau berita hoax.

    Bhabinkamtibmas mengatakan himbauan tersebut terus dilakukannya guna menjaga situasi diwilayah binaanya tetap aman dan kondusif.

    "Edukasi terus kami lakukan, warga masyarakat kami minta apabila menerima informasi yang tidak jelas agar terlebih dahulu menghubungi 3 pilar kamtibmas, sehingga informasi yang tidak baik juga tidak mudah tersebar " ungkapnya.

    Dalam kegiatan itu ia juga senantiasa menghimbau warganya agar senantiasa hidup rukun dan damai antara sesama warga dan tentunya saling menjaga kondusifitas. (Adb)

    ntb
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    One Day One Bansos, Polsek Moyo Hilir Salurkan...

    Artikel Berikutnya

    Pimpin Apel Pagi, Kapolres Sumbawa Ajak...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Satgas Ops Damai Cartenz Tegaskan Situasi Oksop Aman, Masyarakat Diminta Tidak Terprovokasi Isu Hoaks
    Panglima TNI Bersama Ketum Dharma Pertiwi Resmikan Kantor Dharma Pertiwi di Menteng
    Hendri Kampai: Di Indonesia, Rakyat Lebih Percaya Cuitan Netizen daripada Omongan Pejabat?
    Panglima TNI Resmikan Gedung Trisula Denjaka dan Serahkan Ransus Mobile Dual Ramp System
    Polri Ungkap Tiga Kasus Besar Judi Online: Sita Aset Rp61 Miliar, Ungkap Sindikat Internasional

    Ikuti Kami